Menemukan Keteguhan Hati di Gunung Kilimanjaro

Di benakku sempat muncul kekhawatiran akan kegagalan. Tetapi ketika mengingat jauh ke belakang, ekspedisi sudah sejauh ini. Aku tidak mau menyerah dan mengecewakan amanah yang dititipkan kepada kami. Selama tubuh masih dinyatakan mampu, kaki ini harus tetap melangkah.