Menggelorakan Mimpi Anak-anak di Hulu Citarum
“Di KI Citarum ini, kami berharap ada banyak hal yang bisa dipelajari satu sama lain, mengenai apa itu semangat dan motivasi belajar untuk meraih mimpi,” terang ketua pelaksana KI Citarum, Erlangga Catur.