Tambora (Bagian 1: Sejenak di Bima)
“Nanti Gunung Tambora kelihatan”, ucap seorang lelaki paruh baya yang duduk di samping saya. Kami ada di dalam pesawat tujuan Bima di Sumbawa. Sedang bersiap lepas landas dari bandara di … Read More
“Nanti Gunung Tambora kelihatan”, ucap seorang lelaki paruh baya yang duduk di samping saya. Kami ada di dalam pesawat tujuan Bima di Sumbawa. Sedang bersiap lepas landas dari bandara di … Read More
Kalau saja nasib menjatuhkanmu untuk lahir sedikit lebih ke timur maka kamu akan menjadi warga Papua Nugini. Jika angin meniupmu jauh ke barat maka kamu akan menjadi Indonesia. Seperti itulah dahulu saat penentuan garis ini sehingga menunjukkan siapa aku, siapa kamu.
ASTACALA — Menyambut Hari Kemerdekaan Negara Kesatuan Republik Indonesia, Tim Astacala Tel-U International Expedition (ATEX) 2018 mepersembahkan Sang Saka Merah Putih di puncak Afrika. Tepatnya pada Selasa 14 Agustus 2018 … Read More
Salah satu yang didambakan dalam benak setiap anggota Astacala adalah sebuah ekspedisi, mengingat kampus putih biru ini belum pernah mengadakan satu ekspedisi besar yang mengkombinasikan kemampuan berkegiatan di alam bebas dengan kemampuan telekomunikasi yang sangat dimiliki oleh mahasiswa kampus ini.
Sumpah pemuda terlahir di detik-detik akhir Kongres Pemuda II. Mohammad Yamin menyodorkan secarik kertas seraya berbisik kepada Soegondo Djojopoespito-Ketua dari Kongres tersebut-Trilogi: Satu Nusa, Satu Bangsa, Satu Bahasa. “Ik heb … Read More
Dadaku berdegup kencang kala itu, ketika kuamati kabut tebal yang menyelimuti batu agung itu, Tebing Batu Lawi namanya. Langit senja kala itu memang enggan memperlihatkan kemolekan suasananya. Panorama gradasi langit … Read More
Delapan puluh lima tahun silam, 28 Oktober 1928, tanpa teknologi telekomunikasi, transportasi yang tak mudah, serta dalammasa penjajahan, para pemuda nusantara mampu mengatasi ego kedaerahan dan keagamaan menyatukan hati dan … Read More
Dini hari pukul 04.00, aku telah siap untuk memanjat tower itu. Tower kemerdekaan kusebutnya. Tower yang dulu pernah menjadi salah satu saksi sejarah di bumi nusantara ini. Tower yang tegak berdiri … Read More
“Ah, Indonesia memang sudah merdeka. Tapi kami ini, lihatlah…“ Akhir tahun 2012 lalu, saya berkesempatan menginjakkan kaki di daerah perbatasan Indonesia dan Malaysia di Pulau Kalimantan, tepatnya di Kabupaten Malinau … Read More